Seminar Nasional Pendidikan Matematika

0 0 1 398 2275 unissula 18 5 2668 14.0 Normal 0 false false false EN-US JA X-NONE

Program studi pendidikan matematika akan menyelenggarakan seminar nasional yang bertema Optimalisasi Peran Matematika dalam Menyongsong Kurikulum 2013pada:

Tanggal             : 27 April 2013

Pukul                : 07.00 - 15.00

Tempat             : Aula Gd. Imam Syafii Lt.3 FKIP Unissula

Penyelenggara    : Program Studi Pendidikan Matematika

Terbitnya kurikulum 2013 untuk semua satuan pendidikan dasar dan menengah, diharapkan menjadi langkah sentral dan strategis dalam kerangka penguatan karakter, menuju bangsa Indonesia yang madani. Sebagai kurikulum yang akan disempurnakan, kurikulum 2013 niscaya belum dipahami secara luas Salah satu langkah strategis untuk membahas perubahan kurikulum tersebut dengan kegiatan seminar untuk membuka cakrawala mahasiswa Unissula pada khususnya dan masyarakat pada umumnya serta memberikan persiapan LPTK dalam mempersiapkan lulusannya dalam menyongsong kurikulum 2013.

 

Last Updated (Tuesday, 16 April 2013 09:36)

Read more...

 
Wisuda XX Program Sarjana S1 Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Islam Sultan Agung Semarang

Wisuda XX Program Sarjana S1 Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Islam Sultan Agung Semarang

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Islam Sultan Agung (Unissula) Semarang menyelenggarakan Wisuda Program Sarjana ke-20. Acara tersebut diadakan secara luring pada Sabtu, 9 Maret 2024 di Hotel Horison Nindya Semarang. Wisuda
Pengukuhan dan sumpah profesi guru Pendidikan Profesi Guru dalam jabatan angkatan II tahun 2023

Pengukuhan dan sumpah profesi guru Pendidikan Profesi Guru dalam jabatan angkatan II tahun 2023

Mahasiswa Pendidikan Profesi Guru (PPG) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Islam Sultan Agung (Unissula) menggelar pengukuhan dan sumpah profesi guru Pendidikan Profesi Guru dalam jabatan angkatan II tahun 2023 (Sabtu/03/02/20
Dosen, Mahasiswa, dan Karyawan FKIP Unissula Bersolawat

Dosen, Mahasiswa, dan Karyawan FKIP Unissula Bersolawat

  Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Islam Sultan Agung (Unissula) menyelenggarakan FKIP Bersholawat dengan tema meneladani Akhlaq Rosulullah SAW sebagai bekal yang unggul. Acara di helat di Gedung Kuliah Bersama Lantai 10 U
Pendidikan Matematika UNGGUL, Semua Prodi di FKIP Unissula Terakreditasi UNGGUL

Pendidikan Matematika UNGGUL, Semua Prodi di FKIP Unissula Terakreditasi UNGGUL

  Program Studi Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Unissula berhasil meraih akreditasi unggul dari Lembaga Akreditasi Mandiri Kependidikan (LAMDIK). Hal itu tertuang dalam SK No 658/SK/LAMDIK/AK/SVIII/2023 pertan
Berbagi Pengalaman Terbaik: PGSD Unissula Terima Kunjungan PGSD Unisnu Jepara

Berbagi Pengalaman Terbaik: PGSD Unissula Terima Kunjungan PGSD Unisnu Jepara

Semarang, 25 Juli 2023, Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) di Universitas Nahdatul Ulama Jepara (UNISNU) melaksanakan kegiatan benchmarking ke Program Studi PGSD di Universitas Islam Sultan Agung (UNISSULA) dalam rangka mempersiapka